HUTAN MONGGOT

“Menurut taksiran, korban yang dieksekusi dan dibuang di lokasi ini tak kurang dari 2.000 orang”, kata saksi sejarah sambil menunjukkan lokasinya [Foto: Humas YPKP]

Selasa, 09 Juli 2013

Warga Keluhkan Bekas Tambang Pasir Besi

9 July 2013 CILACAP-Warga Desa Banjarsari Kecamatan Nusawungu, mengeluhkan bekas galian tambang pasir besi yang tak kunjung direklamasi. Kepala Desa Banjasari, Suratman mengatakan, warga yang mengeluhkan bekas galian karena juga ditimbun. Dia menjelaskan, setelah proses penggalian pasir besi, seharusnya perusahaan tersebut langsung menimbun tanah yang telah digali. Warga di sekitar lokasi bekas galian pasir besi kawatir rumahnya akan longsor. Dia mengatakan, tanah di sekitar bekas tambang sangat labil dengan kandungan tanah paling banyak berupa...

Kamis, 27 September 2012

Menangkap Pesan Hantu di Urutsewu

Ada hal yang menggelitik pada acara peringatan Hari Tani Nasional, 24 September 2012 lalu di desa Wiromartan, Mirit. Belasan boneka “hantu sawah” dibuat dan dipasang petani Urutsewu di seputar posko tepian Jl. Daendels dengan beragam bentuknya. Aksi pada hari itu, sepi dari liputan media. Dan hanya sedikit warga yang memotret pemasangan ini. Lalu-lalang pengendara hanya sekilas menoleh kegiatan yang tak biasa ini. Namun beberapa pengemudi...

Minggu, 26 Agustus 2012

Aksi.. Aksi.. Aksi.. Cara Rakyat !

Persis 1 bulan dari aksi terakhir USB di bulan suci lalu, hari ini aksi itu dilakukan di tengah keramaian libur berlebaran. Meski pun hanya dengan membentang spanduk, poster dan mendistribusikan selebaran disertai orasi dengan megaphone.  ...

Kamis, 26 Juli 2012

Perjuangan Masih Panjang (2)

UrutSewu Bersatu (USB) Perwira, FMMS, Laskar Dewi Renges, Wong Bodho Duwe Karep, Paguyuban Masyarakat Mirit, Laskar Seloyudo, Laskar Wonodilogo, Sereus, IraQ, Korjasena, Brigade Parkir Setrojenar, Paguyuban Masyarakat Kaibon, Tangkur Sakti, dll Sekretariat: Desa Wiromartan Rt.02-Rw.02, Kec. Mirit, Kebumen 54395 | CP: +6281328767619 Hal          : PERNYATAAN SIKAP URUTSEWU BERSATU TOLAK PERDA...

Perjuangan Masih Panjang (?)

Ancaman massarakyat UrutSewu untuk melancarkan aksi pemogokan umum, dengan cara akan memblokir jalan di lokasi batas kota Kebumen timur; telah membikin banyak fihak terutama kepolisian gelisah. Sebelum aksi dilaksanakan, Kapolres menginisiasi pertemuan dengan Bupati Kebumen di malam sebelumnya. Tuntutan petani Urutsewu agar Bupati mencabut ijin usaha tambang pasirbesi di kawasan pertanian pesisir, tak dipenuhi Bupati. Pada aksi paginya, terbukti massa aksi marah dan merusak pagar di pintu gerbang kantor Bupati dan DPRD.  Sebegitu jauh,...